Friday, May 2, 2008

Tutorial Memasang Hit Counter di Blog

Widget blog yang satu ini cukup diminati oleh blogger karena berguna sebagai statistik blog sekaligus sebagai asesoris blog (arahnya bisa untuk mendeteksi jumlah kunjungan jika kita menggunakan website/blog sebagai toko online, baca juga ini Cak!). Ada banyak situs yang bisa kita manfaatkan untuk keperluan ini, mis kita pake Site Meter. Cara pasang di blog ikuti langkah berikut ini:

1. login ke Site Meter

2. lihat pada gambar, klik Sign Up, pilih Site Meter Basic Free, klik Sign Up

3. pada bagian "Your Site's URL:" isikan URL situs/blog anda

4. pada bagian "Your Site's Name:" isikan title situs anda atau terserah apa aja

5. pada bagian "Codename" isikan code apa saja (min 5 karakter) , kode ini nantinya akan kita gunakan sebagai user login.

6. Centang pada "By Cheking this box i agree to be bound by Site's Meter Term of Service Agreement"

7. Klik Next

8. Isikan Email pada bagian Email Address, pilih Title, isikan Kode Pos pada Postal Code, pilih Country, Can you receive HTML email? pilih aja No, pilih Gender.

9.Klik Next

10. Klik Next

11. Klik Next

12. Jika sukses akan muncul pesan "Success! Thank You"

13. Selanjutnya buka email, lihat apa email verifikasi dari sitemter udah masuk. Soalnya dalam email ini terdapat Codename & Password kita. Jika belum ada silahkan menunggu (max 24 jam), jika sudah ada lanjutkan ke langkah berikut.

14. Ketikkan Codename dan Password yang diberikan (email), klik Login

15. Klik pada menu Manager (sub menu Manager tampil sebelah kiri), klik sub menu Meter style dan klik radio meter pada style yang anda suka dan klik tombol Select.

16. Klik HTML Code (sub menu Manager) dan Copy/Paste pd bagian Site Meter Javascript HTML (misalnya ke sidebar blog). Terakhir (sebagai penghargaan atas Tutorial ini he3x) jika kamu membuka sebuah Blog dan di dalamnya terdapat banner-banner iklan, jangan ragu-ragu Klik saja karena dengan melakukan itu kamu sudah memberikan rupiah kepada si pemilik Blog dan menjaga blognya tetap eksis. Kamu pun akan menerima ‘anugerah terindah’ ini he3x jika sudah membuat Blog yang sama (ada iklannya). Ingat adsense berhasil bukan hanya karena popularitas Blog tapi juga disebabkan oleh Komunitas.

17. Selesai :)

Untuk widget menambah sidebar blog lihat disini. Selamat mencoba dan jangan lupa komentarnya klu udah berhasil. Klu gak sukses jangan putus asa coba terus :-)



11 comments

Aku bingung je Mas bener iso oleh duwit gak sih...
Nek menurut Cak Wid (aku oleh alamat iki seko debate njenengan di Blog e Cak Wid) iso oleh duwit uaakeh banget.
Tapi kok aku ragu yo...iyo opo iyo ngono lho..
Maaf yo Mas..( malah koyok Curhat).
Oh iyo debate di teruske ora..Karo Cak Wid ( eh aku netral lho / Lihat koment komentku di Blog Cak Wid).
Nuwun sewu enggih...

thanks infonya....sangat bermanfaat to blog saya.

mas sdh saya coba tp balasan emailnya gini gimana ni????????//
iAhmad

Get Internet money making products worth $1,702
completely FREE!

------------------------------------------------------
For Instant Access Click Here:
http://getresponse.com/click.html?x=a62b&lc=eVF5&mc=m&s=GjFoF&y=K&
------------------------------------------------------

My good friend Daniel Wagner first came to one of my workshops
way back in September 2006...

Since then he's made over $1million online!

But, I'm not surprised Daniel's an a great teacher and has helped
hundreds of people create their own amazing online incomes...

... all through his $10,000 a year Platinum Coaching Club.

Now he wants to help thousands more!

------------------------------------------------------
Grab Your Free $1,702 Gift Now:
http://getresponse.com/click.html?x=a62b&lc=eVF5&mc=m&s=GjFoF&y=K&
------------------------------------------------------

To help you on your way Daniel's got an absolutely insane offer...

He's giving away (for free) the very products that made him
$1million so you can see exactly what you get by teaming
up with him.

In his brand new 'Your Internet Buddies - Gold Coaching Program'

Learn how to make money online the right way... quickly and easily!

To get your FREE gifts all you need to do is take a test drive of
this awesome program...

Over 70% of the people who take Daniel's test drive stick with him
and discover the right way to make money online!

✓ If you desire an additional income...

✓ The freedom to work whenever and wherever you choose

✓ The ability to make cash on demand...

Take my advice and grab this offer today before Daniel changes his
mind, this offer can't go on for much longer!

You've got absolutely nothing to lose...

You can even keep the Free Products if you decide Daniel's
program isn't for you.

-------------------------------------------------------
Here's What You Get... FREE!
http://getresponse.com/click.html?x=a62b&lc=eVF5&mc=m&s=GjFoF&y=K&
-------------------------------------------------------


To Your Success


Mark Anastasi


P.S. Daniel told me he's even including a piece of software that will save
you time and money... making it even easier to make money!
















LifeQuest Education, Unit 6, Clarendon Buildings 25 Horsell Road, London, N5 1XL, United Kingdom

--
To unsubscribe visit:
http://getresponse.com/unsubscribe.html?x=a62b&m=FeUc&s=GjFoF&y=6&

To change your contact details visit:
http://getresponse.com/change_details.html?x=a62b&s=GjFoF&y=F&

thanks for infonya..tpi hit counternya yang lebih keren ada nggaak??

Numpang terkenal GAN, hehehehe....
Ada HIT Counter yang lebih afdol, masuk saja ke blog saya di elektrosopwer.blogspot.com atau klik nama saya (ASAN tersebut) qiqiqi...

Deskripsinya :
Tanpa perlu daftar pake email dan sebagainya, tinggal masukin alamat web Jenengan, jadilah tinggal kopi pahit ehhh hehehe kopi paste saja kodenya. Bisa lihat IP siapa saja yang mengunjungi blog dan bisa ditelusuri di mana alamat IP itu (dikota mana?) selamat mencoba....

menyambung komen ASAN, kalau alamat diatas sudah berubah menjadi asanoer.blogspot.com

Ada kunci desktop sederhana tanpa instalasi, kunci menggunakan flashdis. Donlot saja...

Terimakasih atas petunjuk penggunaan Hitcount


EmoticonEmoticon

Popular Post